India adakan Sidang Pertama Kelompok Keuangan G20

India adakan Sidang Pertama Kelompok Keuangan G20

(VOVWORLD) - India akan mengadakan sidang pertama dari Para Anggota Keuangan dan Bank Sentral G20 (FCBD) sebagai Presiden G20. Sidang tersebut diadakan selama 2 hari, dari tanggal 13 hingga tgl 15 Desember,...
OPEC+ Menuju ke Stabilitas Pasar Minyak Tambang Global

OPEC+ Menuju ke Stabilitas Pasar Minyak Tambang Global

(VOVWORLD) - Menteri Energi Arab Saudi, Pangeran Abdulaziz bin Salman, pada Minggu (11 Desember) mengatakan, Organisasi Negara-Negara Pengekspor Minyak (OPEC) dan negara-negara mitranya (atau OPEC+), menetapkan target untuk mengurangi fluktuasi...
Vietnam Prioritaskan Pelaksanaan Komitmen-Komitmen Internasional tentang HAM

Vietnam Prioritaskan Pelaksanaan Komitmen-Komitmen Internasional tentang HAM

(VOVWORLD) - Di antara komitmen-komitmen Vietnam ketika terpilih menjadi anggota Dewan Hak Asasi Manusia (HAM), hal yang menggembirakan ialah Vietnam telah memprioritaskan pelaksanaan komitmen dan kewajibannya sesuai dengan konvensi-konvensi internasional tentang HAM. Demikian ditekankan Pauline Tamesis, Koordinator...
Lawatan Membuka Banyak Peluang Perkembangan Baru

Lawatan Membuka Banyak Peluang Perkembangan Baru

(VOVWORLD) - Pada Jumat (9 Desember), Perdana Menteri (PM) Vietnam, Pham Minh Chinh berangkat menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Peringatan 45 tahun Hubungan ASEAN-Uni Eropa di Brussels (Belgia) dan melakukan kunjungan resmi ke Kadipaten Agung Luksemburg, Kerajaan...
OPEC+ Tidak Sesuaikan Hasil Produksi Minyak

OPEC+ Tidak Sesuaikan Hasil Produksi Minyak

(VOVWORLD) - Pada sidang di Wina, Austria kemarin (4 Desember), para menteri negara-negara anggota Organisasi Negara-Negara Pengekspor Minyak dan Para Mitra (OPEC+) memutuskan untuk menjaga seperti semula hasil produksi minyak
NATO Perkuat Kehadirannya dari Laut Baltik ke Laut Hitam

NATO Perkuat Kehadirannya dari Laut Baltik ke Laut Hitam

(VOVWORLD) - Dalam pidatonya pada Sabtu (3 Desember), di Rumania, Sekretaris Jenderal Pakta Pertahanan Atlantik Utara (Sekjen NATO) Jens Stoltenberg menekankan bahwa Eropa sedang menghadapi krisis keamanan terbesar dalam satu dekade terakhir...