“Warna-warni Indonesia : Fesyen dan Kecantikan“

“Warna-warni Indonesia : Fesyen dan Kecantikan“

(VOVWORLD) - Program "Warna-warni Indonesia : Fesyen dan Kecantikan" diadakan Jumat (14/12), di Kota Hanoi. Program ini memberikan pertunjukan fesyen yang menarik kepada penonton Ibukota Hanoi dan pengalaman dirawat kecantikan
Temu pergaulan kebudayaan ASEAN-Venezuela

Temu pergaulan kebudayaan ASEAN-Venezuela

(VOVWORLD) - Komite ASEAN di Karakas berkoordinasi dengan Kementerian Luar Negeri (Kemlu) dan Kementerian Kebudayaan Venezuela mengadakan Hari temu pergaulan kebudayaan ASEAN-Venezuela dari 11-14/12 di Kantor Kemlu Venezuela
Geopark Global Gunung dan Sungai Cao Bang

Geopark Global Gunung dan Sungai Cao Bang

(VOVWORLD) - Provinsi Cao Bang, pada tanggal 24 November malam, telah mengadakan dengan khidmat acara penerimaan gelar: “Geopark Global” yang diberikan oleh UNESCO. Dengan resmi menerima gelar ini, geopark global gunung dan...
Mengukir arang batu-Kejuruan yang khas di Provinsi Quang Ninh

Mengukir arang batu-Kejuruan yang khas di Provinsi Quang Ninh

(VOVWORLD) - Hanyalah satu jenis bahan bakar saja, tetapi dengan melalui tangan para pengukir, arang batu yang berwarna hitam telah memberikan kedinahan-keindahan sendiri dan punya nilai estetika tinggi. Mengukir arang batu merupakan satu kerajinan...
Memperkenalkan pohon ara dan manfaat-nya

Memperkenalkan pohon ara dan manfaat-nya

(VOVWORLD) - Saudara pendengar! Kami dengan gembira bertemu kembali dengan saudara-saudara dalam acara “Kotak Surat Anda” untuk pekan ini. Seluruh VOV5 telah menerima 258 surat dan E-mail dari pendengar, khususnya, Program Siaran Bahasa Indonesia telah...
Dua tenaga pendorong ekonomi Viet Nam

Dua tenaga pendorong ekonomi Viet Nam

(VOVWORLD) - Di samping tiga terobosan strategis yaitu reformasi institusi, pengembangan infrastruktur dan pendidikan sumber daya manusia, maka pembaruan yang kreatif di atas fundasi Revolusi Industri 4.0 dan perkembangan ekonomi swasta dianggap sebagai dua tenaga pendorong...
Pameran internasional Contech Vietnam 2018

Pameran internasional Contech Vietnam 2018

(VOVWORLD) - Pameran internasional tentang pembangunan, industri pertambangan dan perhubungan- mesin, peralatan, teknologi dan bahan (Contech Vietnam 2018) dibuka Rabu (5/12) di Kota Hanoi
Kisah seorang petugas Front membantu kaum miskin

Kisah seorang petugas Front membantu kaum miskin

(VOVWORLD) - Di Kotamadya Nam Phuoc, Kabupaten Duy Xuyen, Provinsi Quang Nam (Viet Nam Tengah), semua orang mengenal bapak Nguyen Ngoc Sau sebagai orang yang sangat berkemanusiaan dan senantiasa membantu kaum miskin....
Pembukaan acara TKPR5 berlangsung dengan sukses

Pembukaan acara TKPR5 berlangsung dengan sukses

(VOVWORLD) - Pelaksanaan TKPR 5 Malang diadakan dari 28-20/11 di Kota Batu Malang, Indonesia. Dengan tema "To Explore the Radio’s frequencies is the world’s adventures in Friendship",...
Pagoda Doi di Provinsi Soc Trang

Pagoda Doi di Provinsi Soc Trang

(VOVWORLD) - Pagoda Doi (Pagoda Kelelawar) atau disebut Pagoda Ma Toc, atau Pagoda Mahatu merupakan kompleks bangunan tipikal dalam kepercayaan warga Khmer terletak kira-kira 3 Km dari Kota Soc Trang ke arah tenggara...
Bentrokan  terus  terjadi di Jalur Gaza

Bentrokan terus terjadi di Jalur Gaza

(VOVWORLD) - Dalam perkembangan terkini di Jalur Gaza, sedikitnya ada 25 orang yang terluka karena terkena peluru dari serdadu-serdadu Israel dalam demonstrasi-demonstrasi pada Senin (19 November) di Jalur Gaza...
Menguak tabir bumi di  samping   sungai Da

Menguak tabir bumi di samping sungai Da

(VOVWORLD) - Danau hidrolistrik yang luasnya 10 500 Ha dengan banyak pemandangan alam yang indah, Quynh Nhai dimisalkan seperti “Teluk Ha Long di daratan” di daerah Tay Bac (atau daerah Barat Laut-Viet...
Menaklukkan jalan berbahaya Ngu Ho dan air terjun Do Quyen

Menaklukkan jalan berbahaya Ngu Ho dan air terjun Do Quyen

(VOVWORLD) - Kalau Anda mencintai alam, gunung dan pepohanan, sungai, anak sungai dan air terjun, tapi belum berpeluang sekali pun mengunjungi Taman Nasional Bach Ma – Provinsi Thua Thien Hue untuk menempuh jalan-jalan wisata yang...