Jutaan Anak Vietnam Terlindung Berkat Imunisasi

Jutaan Anak Vietnam Terlindung Berkat Imunisasi

(VOVWORLD) - Pada Kamis (25 April), Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dan Dana Anak-Anak Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNICEF) di Vietnam menyebarkan keterangan bersama untuk memperingati Pekan Imunisasi dunia
Vietnam Memberikan Kontribusi demi Masa Depan ASEAN

Vietnam Memberikan Kontribusi demi Masa Depan ASEAN

(VOVWORLD) - Forum Masa Depan ASEAN (ASEAN Future Forum – AFF), satu gagasan yang untuk pertama kalinya dicanangkan oleh Vietnam, berlangsung pada Selasa (23 April), di Kota Hanoi. Dengan tema: “Membangun Komunitas ASEAN berkembang cepat,...
Memosisikan dan Membina Brand Pariwisata Ha Giang

Memosisikan dan Membina Brand Pariwisata Ha Giang

(VOVWORLD) - Ha Giang, propinsi paling Utara di Vietnam memiliki banyak potensi dan keuntungan untuk mengembangkan pariwisata. Provinsi Ha Giang sedang menuju ke target memosisikan pariwisata provinsi di peta wisata Vietnam dan...
Berbincang-bincang dengan Para Pendengar VOV

Berbincang-bincang dengan Para Pendengar VOV

(VOVWORLD) - Para pendengar, kami sangat gembira bertemu kembali dengan para pendengar dalam acara “Kotak Surat Anda”. Pada minggu lalu, VOV5 menerima 406 surat dari 34 negara dan teritori, di antaranya, Program siaran bahasa Indonesia...
Sidang ke-32 Komite Tetap MN Vietnam Dilanjutkan

Sidang ke-32 Komite Tetap MN Vietnam Dilanjutkan

(VOVWORLD) - Untuk melanjutkan sidang ke-32, pada Rabu (17 April), Komite Tetap Majelis Nasional (MN) Vietnam sepakat mempelajari haluan investasi dan pembangunan jalan tol Utara-Selatan arus Gia Nghia bagian Barat (Provinsi Dak Nong) – Chon...