Deputi PM Vu Duc Dam menerima Sekjen ISSA

Deputi PM Vu Duc Dam menerima Sekjen ISSA

(VOVWORLD) - Deputi Perdana Menteri (PM) Vietnam, Vu Duc Dam, pada Kamis pagi (20 Februari) di Kota Hanoi, telah menerima Sekretaris Jenderal (Sekjen) Asosiasi Jaringan Pengaman Sosial Internasional (ISSA), Marcelo Abi...
Eropa dengan visi tentang pilar keamanan baru

Eropa dengan visi tentang pilar keamanan baru

(VOVWORLD) - Pada tanggal 15 Februari, di depan Konferensi Keamanan Munchen, Presiden Perancis, Emmanuel Macron mengeluarkan rencana visi tentang satu Eropa dengan kekuatan militer baru. Ini dianggap sebagai langkah lanjutan untuk memperkokoh keamanan Eropa...
UNESCO berjalan seperjalanan dengan Vietnam di bidang konservasi pusaka

UNESCO berjalan seperjalanan dengan Vietnam di bidang konservasi pusaka

(VOVWORLD) - Usaha mengkonservasikan dan mengembangkan nilai pusaka merupakan salah satu di antara kegiatan-kegiatan yang berkaitan dengan usaha membela dan mengembangkan identitas nasional, menciptakan perkembangan masa depan setiap bangsa dari konektivitas-konektivitas yang khas antara masa...
VOV dengan Hari Radio Sedunia: Radio dan Keanekaragaman

VOV dengan Hari Radio Sedunia: Radio dan Keanekaragaman

(VOVWORLD) - Pada tahun ini, Radio Suara Viet Nam (VOV) bersama dengan Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNESCO) serta berbagai radio di dunia memperingati Hari Radio Sedunia (13 Februari) dengan tema...
Festival Hue 2020: Mengarah  ke komunitas

Festival Hue 2020: Mengarah ke komunitas

(VOVWORLD) - Festival Hue ke-11 yang akan berlangsung dari 1-6/4/2020 menandai penggalan jalan selama 20 tahun sejak untuk pertama kalinya diadakan. Festival kali ini akan terus melakukan pembaruan, meningkatkan kualitas...
Persyaratan masuk menjadi warganegara Vietnam

Persyaratan masuk menjadi warganegara Vietnam

(VOVWORLD) - Pemerintah Vietnam baru saja memberlakukan peraturan pemerintah yang menatukan secara terinci beberapa hal dan langkah untuk menerapkan Undang-Undang (UU) tentang Kewarganegaraan Vietnam
Inggris membela rencana kerjasama dengan Grup Huawei

Inggris membela rencana kerjasama dengan Grup Huawei

(VOVWORLD) - Keputusan dari Inggris membolehkan Grup Teknologi Huawei dari Tiongkok berpartisipasi pada pengembangan jaringan telekomunikasi generasi kelima (5G) di negara ini akan tidak memperngaruhi kemampuan London dalam menjaga kerahasiaan ketika...
Usaha Start-up 2020: Terus Berkembang

Usaha Start-up 2020: Terus Berkembang

(VOVWORLD) - Pada tahun 2020, gerakan start-up di Vietnam diprakirakan akan terus berkembang dan digandakan. Partisipasi dari pemerintahan daerah dalam menciptakan lingkungan bisnis yang kondusif, beserta ide dan dambaan dari...
Orang asing menyambut Hari Raya Tet tradisional Vietnam

Orang asing menyambut Hari Raya Tet tradisional Vietnam

(VOVWORLD) - Hari Raya Tahun Baru Tradisional Imlek (Hari Raya Tet) tidak hanya mempunyai makna penting bagi orang Vietnam, melainkan juga meninggalkan kesan-kesan yang sulit terpupakan dalam hati banyak orang asing di...
Corak Hari Raya Tet dari etnis-etnis minoritas Vietnam

Corak Hari Raya Tet dari etnis-etnis minoritas Vietnam

(VOVWORLD) - Vietnam punya 54 etnis yang hidup bersama. Setiap etnis memiliki satu kebudayaan dengan berbagai adat-istiadat yang khas. Tidak hanya beraneh ragam dalam hal bahasa, pakaian, kuliner dan cara hidup tapi berbagai...
Viet Nam memprioritaskan pematuhan terhadap “Piagam PBB

Viet Nam memprioritaskan pematuhan terhadap “Piagam PBB

(VOVWORLD) - Viet Nam telah resmi menggelarkan pekerjaan-pekerjaan selaku Anggota Tidak Tetap Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) masa bakti 2020-2021 dan Ketua Bergilir DK PBB untuk bulan Januari 2020 dengan memimpin...