Menlu AS-Jepang-Republik Korea Adakan Pertemuan Virtual

Menlu AS-Jepang-Republik Korea Adakan Pertemuan Virtual

(VOVWORLD) - Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (Menlu AS), Antony Blinken bersama dengan timpalannya dari Jepang, Yoshimasa Hayashi dan Menlu Republik Korea, Park Jin memulai pertemuan virtual menjelang konferensi puncak trilateral...
Afghanistan Setelah Dua Tahun Taliban Berkuasa Kembali

Afghanistan Setelah Dua Tahun Taliban Berkuasa Kembali

(VOVWORLD) - Afghanistan telah mengalami dua tahun penuh dengan kesulitan dan tantangan sejak tentara Amerika Serikat (AS) menarik diri dan pasukan Taliban menguasai negara Asia Selatan ini. Kehidupan warga kian lebih sulit karena...
Menhan Phan Van Giang Hadiri Pembukaan Army 2023

Menhan Phan Van Giang Hadiri Pembukaan Army 2023

(VOVWORLD) - Jenderal Phan Van Giang, Menteri Pertahanan (Menhan) Vietnam, pada Senin (14 Agustus), memimpin delegasi tingkat Kementerian Pertahanan (Kemhan) Vietnam untuk menghadiri pembukaan Forum Teknik – Militer Internasional 2023 (Army 2023)
Pembukaan Persidangan ke-25 Komite Tetap MN Vietnam

Pembukaan Persidangan ke-25 Komite Tetap MN Vietnam

(VOVWORLD) - Persidangan ke-25 Komite Tetap Majelis Nasional (MN) Vietnam dibuka pada Senin pagi (14 Agustus) di Kota Hanoi dengan dipimpin Ketua MN Vuong Dinh Hue. Persidangan tersebut berlangsung selama tujuh hari, dari tgl 14...
Baku Hantam Merebak dengan Sengit di Sudan

Baku Hantam Merebak dengan Sengit di Sudan

(VOVWORLD) - Baku hantam merebak lagi secara sangat sengit di Kota Nyala, ibu kota Negara Bagian Dafur Selatan, Sudan Barat, pada Minggu (13 Agustus), antara dua pihak utama yang bermusuhan dalam konflik yang akan segera memasuki bulan...
Kudeta di Niger: Junta Militer Setuju Berdialog

Kudeta di Niger: Junta Militer Setuju Berdialog

(VOVWORLD) - Dalam perkembangan terkini tentang situasi kudeta Niger, pada Minggu (13 Agustus), delegasi para pemuka agama Nigeria mengumumkan bahwa Dewan Nasional Pembela Tanah Air dan Pemerintahan Sementara, yang baru saja dibentuk oleh...