Vietnam Berupaya Keras Menghapuskan Kartu Kuning IUU

Vietnam Berupaya Keras Menghapuskan Kartu Kuning IUU

(VOVWORLD) - Menurut rencana, Tim inspeksi Komisi Eropa (EC) akan datang ke Vietnam, melakukan inspeksi yang ke-5 tentang kepatuhan terhadap peraturan penanggulangan penangkapan hasil perikanan yang ilegal, tidak dilaporkan dan tidak sesuai dengan aturan (IUU)....
Vietnam dan Perjalanan Mengatasi Akibat Bom dan Ranjau

Vietnam dan Perjalanan Mengatasi Akibat Bom dan Ranjau

(VOVWORLD) - Tanggal 4 April - Hari Internasional Pemahaman Bom dan Ranjau serta Bantuan Aksi Bom dan Ranjau yang diselenggarakan setiap tahun oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), untuk meningkatkan pemahaman masyarakat akan satu dunia yang bebas dari ancaman...
Pedesaan Provinsi Ninh Thuan Bersemarak dari Wisata Komunitas

Pedesaan Provinsi Ninh Thuan Bersemarak dari Wisata Komunitas

(VOVWORLD) - Selama ini, Provinsi Ninh Thuan (Vietnam Selatan) menggencarkan pengembangan wisata komunitas dan ekowisata di daerah-daerah pemukiman warga etnis minoritas. Bermacam jenis wisata ini telah turut meningkatkan pendapatan, memperbaiki kehidupan warga...
Vietnam Merupakan Salah Satu Mitra Penting bagi Australia

Vietnam Merupakan Salah Satu Mitra Penting bagi Australia

(VOVWORLD) - Dalam rangka Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Istimewa untuk memperingati HUT ke-50 hubungan Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN)-Australia, Menteri Luar Negeri (Menlu) Vietnam, Bui Thanh Son, pada Selasa (05 Maret), di...
Konsultasi Politik Vietnam-Denmark yang ke-2

Konsultasi Politik Vietnam-Denmark yang ke-2

(VOVWORLD) - Konsultasi Politik Vietnam-Denmark yang ke-2 diadakan pada Senin (26 Februari) di Kota Hnoi untuk berbahas tentang kerja sama bilateral, masalah regional dan internasional yang menjadi minat bersama. Deputi Menteri Luar Negeri...
Pemimpin Desa Cham di Provinsi Binh Thuan

Pemimpin Desa Cham di Provinsi Binh Thuan

(VOVWORLD) - Warga di desa Cham, Dusun Pho Tri, Kecamatan Tan Thang, Kabupaten Ham Tan, Provinsi Binh Thuan dewasa ini berfokus untuk bekerja dan berproduksi, mengentas dari kelaparan dan kemiskinan secara berkesinambungan...