PBB Perpanjang Misi Penjaga Perdamaian di Lebanon

PBB Perpanjang Misi Penjaga Perdamaian di Lebanon

(VOVWORLD) - Pada 31 Agustus, Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) memutuskan untuk memperpanjang operasi pasukan penjaga perdamaian PBB di Lebanon selama satu tahun lagi dan meminta misi tersebut untuk...
Ketua COP-26: Viet Nam Adalah Mitra Penting

Ketua COP-26: Viet Nam Adalah Mitra Penting

(VOVWORLD) - Ketua Majelis Nasional (MN) Viet Nam, Vuong Dinh Hue, pada Senin (29 Agustus), menerima Alok Sharma, Ketua Konferensi Perubahan Iklim Perserikatan Bangsa-Bangsa (COP-26) yang tengah berkunjung di...
Sidang Tematik Tentang Perundang-undangan Bulan Agustus Diteruskan

Sidang Tematik Tentang Perundang-undangan Bulan Agustus Diteruskan

(VOVWORLD) - Untuk melanjutkan sidang tematik tentang perundang-undangan bulan Agustus, pada Rabu pagi (17 Agustus), Komite Tetap Majelis Nasional (MN) Vietnam memberikan pendapat tentang Draft Resolusi pemberlakuan Ketentuan persidangan MN (amandemen). Draft resolusi...
Iran dan AS Berupaya untuk Selamatkan Kesepakatan Nuklir

Iran dan AS Berupaya untuk Selamatkan Kesepakatan Nuklir

(VOVWORLD) - Media Negara Iran, pada Jumat (5 Agustus) memberitakan bahwa pada hari yang sama para pejabat negara ini dan Amerika Serikat (AS) telah melakukan pertemuan tidak langsung melalui perantara Uni Eropa dalam kerangka putaran perundingan...