Menyanyikan lagu  Dum dalam kehidupan warga etnis minoritas Muong

Menyanyikan lagu Dum dalam kehidupan warga etnis minoritas Muong

(VOVWORLD) - Etnis minoritas Muong adalah salah satu di antara etnis-etnis minoritas yang masih tetap bisa mempertahankan aspek-aspek budaya tradisional yang khas. Salah satu di antara aspek-aspek budaya itu yalah seni menyanyikan lagu Dum, atau disebut nyanyian...
Viet Nam menghadiri Festival Budaya Asia

Viet Nam menghadiri Festival Budaya Asia

(VOVWORLD) - Dari 27-28 Juli 2018 telah berlangsung festival Hari-hari akhir pekan Asia di Kota Bratislava, Ibu kota Slovakia. Ini untuk pertama kali ini kota tersebut berkoordinasi dengan kedutaan besar 6 negara Asia yaitu...
Perjalanan Merah tahun 2018 sukses dengan banyak pembaruan

Perjalanan Merah tahun 2018 sukses dengan banyak pembaruan

(VOVWORLD) - Berlangsung selama sebulan (dari 13/6 – 14/7), Perjalanan Merah tahun 2018 telah melewati 26 provinsi dan kota di seluruh Viet Nam, berhasil mengadakan 44 hari penyumbangan darah besar dan 56 hari penyumbangan darah penyambutan...
Memperkenalkan buah leci yang segar di Vietnam

Memperkenalkan buah leci yang segar di Vietnam

(VOVWORLD) - Para pendengar! Kami dengan gembira bertemu kembali dengan saudara-saudara pada acara: "Kotak Surat Anda”. Pada pekan ini, Program Siaran Bahasa Indonesia menerima surat dan E-mail dari para pendengar, di antaranya ada saudara-saudara: M.Sumantri dan Minlin di Jawa...
Kesan-kesan terhadap Desa Wisata-Budaya Komunitas Lam Dong

Kesan-kesan terhadap Desa Wisata-Budaya Komunitas Lam Dong

(VOVWORLD) - Pada masa lalu, dengan target mengkonservasikan kebudayaan etnis-etnis di daerah, provinsi Ha Giang, Viet Nam Utara telah mengembangkan banyak desa wisata-budaya komunitas, di antara-nya ada Desa Wisata- Budaya Komunitas dari warga...
Meningkatkan posisi Viet Nam di arena internasional

Meningkatkan posisi Viet Nam di arena internasional

(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Viet Nam, berangkat ke Kanada pada Kamis malam (7 Juni) untuk menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G-7 yang diperluas. Hal ini memanifestasikan penghargaan dari negara tuan rumah Kanada pada...
Festival musik Eropa di Vietnam

Festival musik Eropa di Vietnam

(VOVWORLD) - Hari-Hari Eropa 2018 yang berlangsung di jalan-jalan untuk para pejalan kaki, Kota Hanoi merupakan tempat untuk melakukan pertemuan dan temu pergaulan dari berbagai ragam kebudayaan dan kesenian yang kaya...