Rusia Pasca Pilpres

Rusia Pasca Pilpres

(VOVWORLD) - Pemilihan presiden (Pilpres) Rusia dari tgl 15 sampai tgl 17 Maret telah berakhir dengan kemenangan mutlak yang direbut Presiden Vladimir Putin dan prosentase pemilih yang memberikan suara mencapai rekor....
AS Tembak Jatuh UAV Houthi di Laut Merah

AS Tembak Jatuh UAV Houthi di Laut Merah

(VOVWORLD) - Tentara Amerika Serikat (AS), pada Sabtu (16 Maret), telah menembak jatuh satu pesawat terbang nirawak (UAV) dari pasukan Houthi di Yaman yang sedang menuju ke Laut Merah
Vietnam Tengah Menyerap Wisatawan Kapal Laut

Vietnam Tengah Menyerap Wisatawan Kapal Laut

(VOVWORLD) - Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) yang datang ke kota-kota pesisir di Vietnam Tengah dengan kapal laut meningkat secara drastis. Semua daerah juga sedang memanfaatkan secara maksimal peluang dan keuntungan,...
Pedesaan Provinsi Ninh Thuan Bersemarak dari Wisata Komunitas

Pedesaan Provinsi Ninh Thuan Bersemarak dari Wisata Komunitas

(VOVWORLD) - Selama ini, Provinsi Ninh Thuan (Vietnam Selatan) menggencarkan pengembangan wisata komunitas dan ekowisata di daerah-daerah pemukiman warga etnis minoritas. Bermacam jenis wisata ini telah turut meningkatkan pendapatan, memperbaiki kehidupan warga...
Mencanangkan Hari Hak Konsumen Vietnam Tahun 2024

Mencanangkan Hari Hak Konsumen Vietnam Tahun 2024

(VOVWORLD) - Pada Jumat pagi (15 Maret), di Kota Hanoi, Kementerian Industri dan Perdagangan Vietnam mengadakan acara pencanangan untuk menyambut Hari hak konsumen Vietnam dengan tema: “Informasi yang transparan, konsumsi yang...
Presiden Palestina Mengangkat Mustafa Menjadi PM Baru

Presiden Palestina Mengangkat Mustafa Menjadi PM Baru

(VOVWORLD) - Presiden Palestina, Mahmoud Abbas, pada Kamis (14 Maret), telah mengangkat Mohammed Mustafa, penasihat senior yang berprestise di bidang ekonomi, menjadi Perdana Menteri (PM) baru negara ini dan menugaskan dia...
Parlemen Eropa Sahkan UU mengenai AI

Parlemen Eropa Sahkan UU mengenai AI

(VOVWORLD) - Parlemen Eropa (EP), pada Rabu (13 Maret), telah mengesahkan Undang-Undang (RUU) pertama mengenai kecerdasan buatan (AI) yang termasuk sistem-sistem AI yang kuat seperti Chat GPT dari Open...