Banyak aktivitas mengarah ke laut dan pulau Tanah Air.

(VOVworld) - Pada Senin malam (2 Juni), di kota Bien  Hoa, provinsi Don Nai,  telah berlangsung  Program: “Jutaan hati  mengarah ke laut dan pulau “.  Ini adalah aktivitas yang praksis dan punya arti yang diadakan oleh  Radio dan Televisi Provinsi  Dong Na untuk menyemangati dan memuliakan jajaran komandan dan pasukan patroli perikanan, polisi laut yang sedang menjalankan tugas dan kaum nelayan daerah Vietnam Tengah  yang sedang dengan gigih merapati laut, berjuang terhadap tindakan-tindakan agresi untuk membela kedaulatan suci  Tanah Air. Yang menghadiri program ini, ada Laksamana Muda Le Ke Lam,  Ketua Asosiasi Ilmu Pengetahuan -Teknik dan Ekonomi Kelautan kota Ho Chi Minh memberitahukan: “Di bawah kepemimpinan Partai Komunis dan Negara Vietnam, banyak langkah  yang kita lakukan  seperti masa lalu adalah tepat, sesuai dengan aspirasi rakyat, mendapat sambutan baik dari komunitas internasional. Kita menghormati  langkah  perjuangan  damai untuk membela kedaulatan”.


Banyak aktivitas  mengarah ke laut dan pulau Tanah Air. - ảnh 1
Para undangan berpartisipasi pada pergaulan
(Foto: vov.vn)


Pada kesempatan ini,  Panitia Penyelenggara  telah menerima  kira-kira VND 1 miliar  yang diberikan oleh banyak organisasi, badan usaha dan perseorangan di seluruh negeri untuk mendukung pasukan patroli perikanan Vietnam./.






 

 

Komentar

Yang lain