Rusia menjabat Ketua G-20

(VOVworld) - Dari Sabtu (1 Desember) ini, Negara Rusia menerima dari Meksiko jabatan Ketua Kelompok Negara- Negara Maju dan  Perekonomian yang baru muncul (G-20).

 Rusia menjabat Ketua G-20 - ảnh 1
Ilustrasi.
(Foto: vietnamese.ruvr.ru)

Diantara tugas- tugas yang harus diselesaikan  negara Ketua G-20, ada penyelenggaran pertmuan puncak (yang direncanakan berlangsung dari 5- 6 September 2013) di kota kuno Saint Petersburg, melakukan persiapan dan permufakatan dengan para mitra tentang keputusan- keputusan yang bersangkutan dengan perkembangan ekonomi dunia, mengajukan arah  aktivitas prioritas  dari negara- negara mitra dialog untuk mendorong  pertumbuhan ekonomi. Tugas pertama yang dilakukan Rusia dengan martabat sebagai Ketua G-20  yalah akan menyelenggarakan  pertemuan semua pusat penelitian sains internasional  "Think 20” pada 11 Desember  ini di  kota Moskwa.

G-20 terdiri dari 19 negara  maju dan mempunyai perekonomian yang baru muncul dan Uni Eropa (EU), sekarang  merupakan kelompok yang memproduksi 90 persen total produk dunia dan menduduki 80 persen nilai perdagangan dunia./.

Komentar

Yang lain