Vietnam memprotes keras dan menolak perintah melarang penangkapan ikan yang tak bernilai di Laut Timur

(VOVworld) – Ketika menjawab interviu kalangan wartawan tentang pemberitahuan Tiongkok yang mengatakan waktu, skala dan langkah melaksanakan penghentian penangkapan ikan di Laut Timur dari pukul 12.00, Senin (16/5) sampai pukul 12.00, 1/8/2016 yang dimuat di Website pemerintahan kota Haikou, provinsi Hainan, Tiongkok dan beberapa portal Tiongkok, Jurubicara Kementerian Luar Negeri Vietnam, Le Hai Binh menunjukkan: Vietnam memprotes keras dan menolak keputusan yang tak bernilai ini.

Vietnam memprotes keras dan menolak perintah melarang penangkapan ikan yang tak bernilai di Laut Timur - ảnh 1
Jurubicara Kemlu Vietnam, Le Hai Binh
(Foto: vov.vn)


Vietnam punya cukup dasar hukum dan bukti sejarah untuk menegaskan kedaulatan-nya terhadap kepulauan Hoang Sa (Paracels) serta hak-hak yang sah dari Vietnam terhadap wilayah-wilayah lautnya yang ditetapkan sesuai dengan ketentuan-ketentuan dalam UNCLOS-1982.

Tindakan Tiongkok tersebut telah melanggar secara serius kedaulatan Vietnam terhadap kepulauan Hoang Sa, melanggar hak-hak dan kepentingan hukum Vietnam terhadap wilayah-wilayah Vietnam, bertentangan dengan semangat dan isi DOC. 
Berita Terkait

Komentar

Yang lain