Vietnam menetapkan diri 5 tahun mendatang merupakan lima tahun start-up
Vu Tien Loc, Ketua Kamar Dadang dan Industri Vietnam
(Foto: vnplus)
(VOVworld) - Vu Tien Loc, Ketua Kamar Dagang dan Industri Vietnam memberitahukan bahwa menurut hasil survei dalam jaringan start-up global, di Vietnam ada 76 persen orang mendewasa yang menganggap bahwa wirausaha adalah satu kejuruan yang mendapat kehormatan dalam masyarakat, 74 persen jumlah orang mendewasa ingin menjadi wirausaha, salah seorang mendewasa di antara 5 orang mendewasa di Vietnam akan melakukan start-up untuk tiga tahun mendatang. Bapak Vu Tien Loc memberitahukan: “Masalah start-up, khususnya start-up kreatif sedang menjadi satu tuntutan yang paling penting dari perekonomian Vietnam, pertama-tama demi target sampai tahun 2020, kita harus mempunyai secara minimal satu juta badan usaha, meningkat dua kali lipat dalam lima tahun, kita melakukan usaha selama 5 tahun sama dengan waktu dalam 30 tahun. Itulah satu terobosan dalam kebijakan perkembangan badan usaha di Vietnam”