(VOVWORLD) - Para pakar Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa (HAM PBB), pada Selasa (7 April), telah mengimbau negara-negara supaya memperkuat langkah-langkah perlindungan untuk membantu jutaan anak di seluruh dunia – orang...
(VOVWORLD) - Deputi Menteri Luar Negeri (Menlu), Kepala Kelompok Pejabat Senior (SOM) ASEAN dari Vietnam, Nguyen Quoc Dung, pada Senin (6/4), melakukan pembicaraan telepon dengan Penjabat Deputi Menlu, Kepala SOM Australia urusan ASEAN dan...
(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Vietnam, Nguyen Xuan Phuc, baru saja memberikan bimbingan, di antaranya meminta kepada semua Menteri, Kepala badan setingkat kementerian, badan di bawah Pemerintah, Ketua Komite Rakyat semua provinsi dan kota...
(VOVWORLD) - Kementerian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Vietnam, pada Selasa sore (07 April), di Kota Ha Noi, telah memberikan penilaian terhadap hasil tahap I dalam melakukan penelitian dan membuat robot pengakutan di tempat-tempat...
(VOVWORLD) - Pada Selasa pagi (7 April), di koridor perbatasan Cau Treo Provinsi Ha Tinh (Vietnam Tengah) telah berlangsung acara penyambutan delegasi pakar kesehatan dan Kementerian Pertahanan (Kemhan) Vietnam yang membantu...
(VOVWORLD) - Kementerian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Vietnam telah memberikan kepada Indonesia 500 alat tes kit virus SARS-CoV-2 sebagai satu hadiah persahabatan yang memanifestasikan tekad dalam bersinergi melawan pandemi...
(VOVWORLD) - Banyak koran elektronik, organisasi ekonomi dan kanal televisi internasional mengapresiasi pola Vietnam dalam melawan Covid-19, bersamaan itu melakukan analisis yang intensif untuk menarik pelajaran dan pengalaman dari Vietnam
(VOVWORLD) - Hampir 140 kelompok aksi dan organisasi-organisasi amal, pada Selama (7 April), telah bersama-sama berseru kepada Dana Moneter Internasional (IMF), Bank Dunia (WB), pemerintah-pemerintah G20 dan para...
(VOVWORLD) - Menurut website: worldometers.infor, terhitung sampai Senin (06 April), pukul 22.00 WIB, di seluruh dunia ada kurang lebih 1,3 juta kasus yang terinfeksi SARS-CoV-2, di antaranya...
(VOVWORLD) - Tanpa mempedulikan banyak upaya keras dari negara-negara, pandemi Covid-19 terus menyebar luas dan mengalami perkembangan yang rumit di skala seluruh dunia, hingga kini telah bermunculan di lebih dari 200 negara dan...
(VOVWORLD) - Di depan sidang dengan Dewan Konsultasi Pemerintah, Perdana Menteri (PM) Jepang, Abe Shinzo, pada Senin (6/4), memutuskan mengumumkan situasi darurat dalam waktu sebulan terhadap beberapa provinsi dan kota di Jepang...
(VOVWORLD) - Perdana Menteri (PM) Nguyen Xuan Phuc, Senin sore (6 April), memimpin rapat Badan Harian Pemerintah tentang pencegahan dan pemberantasan wabah Covid-19
(VOVWORLD) - Badan Pengarahan Nasional tentang Pencegahan dan Pemberantasan Wabah Covid-19, pada Senin (6 April), mengirimkan tilgram dinas kepada semua rumah sakit dari Kementerian Kesehatan, Dinas Kesehatan semua provinsi dan kota,...
(VOVWORLD) - Pada rapat online, Senin pagi (6 April) di bawah pimpinan Deputi Perdana Menteri (PM) Vu Duc Dam, Badan Pengarahan Nasional tentang Pencegahan dan Pemberantasan Wabah Covid-19 memberitahukan telah membuat...
(VOVWORLD) - Duta Besar (Dubes) Italia untuk Vietnam, Antonio Alessandro baru saja mengirimkan ucapan terima kasih kepada Vietnam yang telah mengirim barang pertolongan untuk membantu Italia mencegah dan menanggulangi wabah Covid...
(VOVWORLD) - Lima warga negara Vietnam dari Afrika sedang terjebak di Bandara Survanabhumi, Bangkok dari tanggal 25 Maret karena Thailand mengumumkan situasi darurat dan tidak ada misi penerbangan manapun diizin beroperasi
(VOVWORLD) - Menurut website worldometers.info, terhitung sampai 6 April pagi pukul 8.00 WIB, ada 1.272.860 orang terinfeksi Covid-19 di dunia, di antaranya ada 69.424 kasus meninggal,...