(VOVWORLD) - Diinformasikan Kementerian Kesehatan Vietnam, terhitung dari pukul 18.00 Sabtu (13 Maret) hingga pukul 6.00 Minggu (14 Maret), pukul 6:00, Vietnam tidak mencatat kasus baru infeksi Covid-19. Total...
(VOVWORLD) - Pada sidang pada 12 Maret sore, di Kota Ha Noi, Badan Harian Komite Pengarahan Nasional urusan Pencegahan dan Pengendalian Wabah Covid-19 menegaskan Vietnam belum melaksanakan “visa vaksin Covid-19”. Sekarang...
(VOVWORLD) - Kementerian Kesehatan Vietnam melaporkan bahwa: Terhitung dari 11 Maret, pukul 18:00 hingga 12 Maret, pukul 6:00, Vietnam bertambah 2 kasus baru infeksi Covid-19 di Provinsi Hai Duong....
(VOVWORLD) - Seratus nakes di Rumah Sakit Paru-Paru Kota Da Nang, pada 12 Maret pagi, mendapat vaksinasi Covid-19. Ini merupakan unit pertama di Kota Da Nang melaksanakan kampanye suntikan...
(VOVWORLD) - Paket bantuan Covid-19 senilai 1.900 miliar USD yang baru saja disahkan oleh Presiden Amerika Serikat (AS), Joe Biden, telah mendapat sambutan baik karena bertujuan mendorong pertumbuhan ekonomi...
(VOVWORLD) - Bandara Van Don baru saja menyambut 2 misi penerbangan “penyelamat” yang membawa 350 penumpang warga negara Viet Nam dari Jepang kembali ke tanah air dengan aman. Ini merupakan misi...
(VOVWORLD) - Dilaporkan dari Program Vaksinasi yang Diperluas Nasional, tambahan 433 orang sudah divaksinasi dengan aman pada hari ke-3 dengan 117.600 dosis vaksi pertama
(VOVWORLD) - Menurut informasi dari Program Suntikan Nasional yang Diperluas, selama Maret sampai April 2021, Vietnam akan menerima sekitar 4,2 juta dosis vaksin pencegah Covid-19 bantuan Dana Anak-Anak Perserikatan Bangsa...
(VOVWORLD) - Terhitung sampai Rabu pagi (10 Maret), pukul 6.00, Vietnam tidak mencatat kasus baru infeksi Covid-19. Dengan demikian, hingga sekarang, di Vietnam tercatat 2.526 kasus infeksi Covid-19...
(VOVWORLD) - Kota Ha Noi, pada Senin sore (8 Maret) mengadakan sidang untuk membahas langkah-langkah pengendalian wabah Covid-19 di tengah kenormalan baru ketika di kota ini sudah 21 hari...
(VOVWORLD) - Rumah Sakit Thanh Nhan, Selasa pagi (9 Maret menjadi basis medis pertama dari Dinas Kesehatan Ha Noi yang menggelar gelombang pertama suntikan vaksin Covid-19 bagi kelompok personelnya yang berisiko...
(VOVWORLD) - Sehubungan dengan Hari Perempuan Internasional (8/3), Organisasi Kesehatan Dunia (WTO), mengimbau supaya mendorong peran memimpin dari perempuan, menuju ke masa depan yang setara
(VOVWORLD) - Laman analis data “Our World in Data” baru saja memuat artikel yang menganggap bahwa keberhasilan Vietnam dalam perang melawan pandemi Covid-19 dicapai karena beberapa faktor seperti perkembangan sistem kesehatan publik...
(VOVWORLD) - Direktorat Maritim Vietnam memberitahukan bahwa menghadapi pengaruh serius akibat pandemi Covid-19 terhadap kegiatan-kegiatan cabang maritim dan transportasi laut, khususnya para awak kapal, direktorat ini telah mengeluarkan surat...
(VOVWORLD) - Komite Pengarahan Nasional urusan Pencegahan dan Pengendalian Wabah Covid-19, pada 8 Maret, pukul 18:00 memberitakan bahwa terhitung dari 8 Maret, pukul 6:00 hingga 18:00, di...