(VOVWORLD) - Adat menyedekahi cikal bakal kerajinan merupakan tradisi yang baik di semua desa kerajinan di Vietnam, memanifestasikan rasa utang budi terhadap para pendiri yang membuka wawasan tentang cabang dan kerajinan kepada warga desa-nya. Ketika menyedekahi...
(VOVWORLD) - Dengan pengembangan pertanian bersih, peternakan yang dikombinasikan dengan cocok tanam dalam satu sistem yang sambung-menyambung, pola yang dilakukan Perusahaan Persero Investasi perkembangan Pertanian Binh Nguyen Xanh di Kecamatan To Mau, kabupaten...
(VOVWORLD) - Sudah menjadi kebiasaan, pada tanggal 13 malam bulan Satu kalender imlek setiap tahu, Desa La Phu, Kecamatan La Phu, Kabupaten Hoai Duc, Kota Ha Noi mengadakan upacara mengarak "embah babi"....
(VOVWORLD) - Desa kerajinan membuat barang keramik Huong Canh terletak di dusun Lo Cang, Kotamadya Huong Canh, Kabupayen Binh Xuyen, Provinsi Vinh Phuc, jauhnya kira-kira 45 Km dari Hanoi, Ibukota Vietnam, ke arah Utara...
(VOVWORLD) -Seperti halnya dengan etnis-etnis yang lain, Hari Raya Tahun Baru Tradisional Imlek (atau Hari Raya Tet) merupakan salah satu di antara Hari-Hari Rawya Tet yang terbesar sepanjang tahun dari warga etnis minoritas Muong,...
(VOVWORLD) - Bagi setiap keluarga di Vietnam, ketika setiap Hari Raya Tahun Baru Tradisional Imlek (Hari Raya Tet) tiba, selain kue Chung, kue Tet dan sajian panca buah-buahan, tidak bisa kurang warna-warni dari bermacam bunga. Dari Vietnam Utara sampai Selatan...
(VOVWORLD) - Dukuh Buoc berada di Kecamatan Kham Xoe, Kabupaten Mai Chau, provinsi Hoa Binh. Dukuh Buoc di mana ada pemandangan alam yang romantis dan primitif adalah tempat pemukiman warga etnis minoritas Thai. Pada tahun 2007, Dukuh Buoc dirancang...
(VOVWORLD) - Kecamatan Chuyen My, Kabupaten Phu Xuyen, Ibukota Hanoi merupakan daerah yang mempunyai kerajinan membuat lukisan mozaik yang sangat terkemuka di seluruh Vietnam Utara. Kecamatan Chuyen My mempunyai tujuh desa yaitu Chuon Thuong, Chuon Trung,...
(VOVWORLD) - Desa-desa kerajinan tradisional di Vietnam semakin menyerap wisatawan karena nilai-nilai kebudayaan-nya yang sudah ada sejak lama dan kreativitas dari pengrajin yang dimanifestasikan pada setiap produk-nya yang khas....
(VOVWORLD) -Kisah tentang kepala-kepala keluarga petani di daerah penanaman pohon leci di Kabupaten Luc Ngan, Provinsi Bac Giang (Vietnam Utara) setelah mencapai panenan baik memperoleh bermiliar-miliar VND atau ribuan kepala keluarga menjadi miliader di Desa Mieng Thuong, Kabupaten Ung...
(VOVWORLD) -Kabupaten Mộc Châu, Provinsi Son La (Vietnam Utara) tidak hanya sangat atraktif karena pemandangan alam -nya yang indah saja, melainkan sangat mengesankan bagi para wisatawan, karena ciri-ciri khas dari warga etnis minoritas, di...
(VOVWORLD) -Proyek “Inti sari desa kerajinan Vietnam” sedang dibangun oleh Asosiasi Desa Kerajinan Vietnam di Desa Bat Trang, Kota Hnaoi sudah hampir setahun ini. Menurut rencana, proyek ini akan diresmikan pada akhir...
(VOVWORLD) - Gerakan “Satu desa satu produk” (singkatan-nya OVOP) berasal dari Desa Oita (Jepang) pada 30 tahun lalu. Gerakan ini telah mencapai sukses besar dan telah disebar-luaskan ke banyak negara di dunia, di antaranya ada Vietnam...
(VOVWORLD) - Desa Can Ty, Kecamatan Can Ty, Kabupaten Quan Ba, Provinsi Ha Giang, Vietnam Utara mempunyai kerajinan menanam pohon Lanh (nama ilmiah ialah Linum usitatissimum) dan menenun kain tradisional. Warga di desa ini...
(VOVWORLD) - Desa My Nghiep, Kotamadya Phuoc Dan, Kabupaten Ninh Phuoc, Provinsi Ninh Thuan terletak kira-kira 10 Km dari Kota Phan Rang ke arah Tenggara. Ini adalah desa kerajinan menenun kain...
(VOVWORLD) - Desa Bau Truc, Kotamadya Phuoc Dan Kabupaten Ninh Phuoc, Provinsi Ninh Thuan (Vietnam Tengah) terletak kira-kira 10 Km dari Kota Phan Rang, sebelah Selatan. Ini merupakan salah satu di antara desa-desa kerajinan keramik...
(VOVWORLD) - Dengan tema: “Van Phuc-Warna sutra yang sudah berusia ribuan tahun”, Pekan Kebudayaan, Pariwisata dan Perdagangan Desa Kerajinan Van Phuc dilangsungkan dari 8 - 14/11/2018 di Desa Van Phuc, Kecamatan Kota Van...
(VOVWORLD) - Sejak tahun 2015, Kecamatan Chieng Xom adalah kecamata yangpertama di Kota Son La dan Provinsi Son La yang mencapai patokan pedesaan baru. Setelah tiga tahun mencapai patokan ini, Kecamatan Chieng Xom pada masa kini telah membawa wajah...
(VOVWORLD) - “Siapa yang datang ke Khuong Ha, Kuil Gung/Jangan lupa sayuran dan terong asinan”. Pepatah kuno itu mengingatkan masalah makanan kerakyatan yang bisa ditemukan di talam makanan orang Vietnam di mana saja, yaitu terong...
(VOVWORLD) - Marga La di Kecamatan Chieng Bang, Kabupaten Quynh Nhai sudah sejak lama terkenal sebagai marga yang haus belajar di Provinsi Son La (Vietnam Utara). Marga dari warga etnis minoritas Thai sekarang ini mempunyai 30 orang anak...