Kekhususan Pesta Menanak Ketan di Desa Phu Gia

Kekhususan Pesta Menanak Ketan di Desa Phu Gia

(VOVWORLD) - Sudah menjadi kebiasaan tradisional pada awal musim semi, pada tanggal 8 bulan satu tahun imlek setiap tahun, warga Desa Phu Gia (yang sekarang ini adalah Desa Phu Thuong, Distrik Tay Ho, Kota Hanoi) menyelenggarakan Pesta Menanak Ketan...
Festival Bunga Anggrek Kota Hanoi Musim Semi 2018

Festival Bunga Anggrek Kota Hanoi Musim Semi 2018

(VOVWORLD) - Sudah menjadi tradisi pada awal musim semi, Asosiasi Bunga Anggrek dan Festival Bunga Anggrek Tanah Thang Long mengadakan Festival Bunga Anggrek Kota Hanoi. Festival Bunga Anggrek Kota Hanoi tahun ini berlangsung...
Warna-warni kebudayaan Pesta Desa Nom

Warna-warni kebudayaan Pesta Desa Nom

(VOVWORLD) - Setiap tahun, ketika Pesta Desa Nom (dari tanggal 10 sampai 12 bulan satu kalender imlek) datang, wisatawan dari semua penjuru Tanah Air datang ke Kecamatan Dai Dong, Kabupaten Hung Yen,...
Desa Dich Vi dan adat menyedekahi anjing dari batu

Desa Dich Vi dan adat menyedekahi anjing dari batu

(VOVWORLD) - Dalam konsep pandangan rakyat dari orang Vietnam purba, anjing merupakan binatang yang memberikan kemujuran, kemudahan dan kegembiraan. Tetapi, tidak banyak orang yang mengenal bahwa tidak jauh dari jantungnya Ibukota Hanoi ada satu...
Citra anjing dalam kebudayaan foklor Vietnam

Citra anjing dalam kebudayaan foklor Vietnam

(VOVWORLD) - Dalam kehidupan budaya rakyat Vietnam, anjing merupakan hewan piaraan yang setia dan sepenuh hati demi tuannya. Oleh karena itu, sejak lama, dalam dunia rohani, anjing menjadi salah satu di antara maskot-maskot yang dipuja...
Kuil Mau -Tempat suci di Kota Hung Yen, Provinsi Hung Yen

Kuil Mau -Tempat suci di Kota Hung Yen, Provinsi Hung Yen

(VOVWORLD) - Dengan lokasinya di jalan Bai Say, Distrik Quang Trung, Kota Hung Yen, Provinsi Hung Yen, Vietnam utara, kuil Mau-Kuil Ibunda (atau disebut Kuil Hoa Duong Linh Tu) merupakan salah satu di antara tempat-tempat pemujaan...