(VOVWORLD) - Dalam khazanah kebudayaan daerah Tay Nguyen pada umumnya dan Provinsi Kon Tum pada khususnya, tarian Xoang telah menjadi legenda, berkaitan dengan kegiatan-kegiatan komunitas Tay Nguyen. Di mana diadakan pesta...
(VOVWORLD) - Sebagai tempat bermukimnya banyak warga etnis-etnis minoritas sesaudara, Provinsi Lang Son dikenal dengan banyak lirik-lirik nyanyian lagu rakyat dari warga etnis minoritas Tay dan Nung seperti: nyanyian Then, sli sing lang...
(VOVWORLD) - Ketika Musim Dingin datang di daerah pegunungan di daerah Tay Bac (daerah Barat Laut), Vietnam Utara , para perempuan dan laki-laki warga etnis minoritas masuk musim berkencan dan menikah. Acara pernikahan...
(VOVWORLD) - Dewasa ini, dengan integrasi dan perkembangan kebudayaan yang baru dan integrasi internasional, banyak ciri kebudayaan yang khas dari komunitas etnis minoritas Thai sedang berangsur-angsur tergerus, khususnya aksara. Untuk menghadapi situasi...
(VOVWORLD) - Dalam keluarga-keluarga warga etnis minoritas Thai, hampir semua keluarga punya dandang perunggu (atau disebut mo nung). Warga etnis minoritas Thai menganggap dandang sebagai satu benda yang suci, kalau tidak...
(VOVWORLD) - Festival Ok Om Bok merupakan festival besar yang diadakan bersama dengan Hari Raya Tahun Baru Tradisional Chol Chnam Thmay, acara menyedekahi nenek-moyang Sene Dolta dari warga etnis minoritas Khmer. Festival...
(VOVWORLD) - Provinsi Kon Tum merupakan provinsi pegunungan perbatasan di daerah Tay Nguyen bagian Utara dengan 28 etnis sesaudara yang bersama-sama hidup di sana. Setiap etnis mempunyai identitas kebudayaan yang terpisah, kaya...
(VOVWORLD) - Rombongan musik terompet dan genderang memainkan peranan penting dalam tata cara pernikahan dari warga etnis minoritas Dao Merah di Kecamatan Ta Phin, Kabupaten Sa Pa, Provinsi Lao Cai. Suara...
(VOVWORLD) - Kebudayaan folklor etnis-etnis minoritas Tay dan Nung, punya isi sangat kaya-raya dan bentuknya beranekaragaman. Dalam khazanah itu, lagu rakyat dengan nyanyian dendang sayang yang romantis merupakan isi utama....
(VOVWORLD) - Busana tradisional dari warga etnis minoritas Nung di Provinsi Cao Bang adalah pakaian-pakaian yang berwarni biru nila. Warna biru nila busana Nung diamil dari bahan alami ialah pohon...
(VOVWORLD) - Terletak di tengah-tengah destinasi pariwisata air terjun Ban Gioc dan gua Nguom Ngao di Kecamatan Dam Thuy, Kabupaten Trung Khanh, Provinsi Cao Bang, desa batu Khuoi Ky terkenal dengan...
(VOVWORLD) - Kain ikat merupakan produk pertenunan hasil kerajinan tangan yang tidak bisa kurang dalam kehidupan orang etnis minoritas Tay di Provinsi Cao Bang. Produk yang dikenal dengan motif-motif ini berwarna-warni...
(VOVWORLD) - Seiring dengan upaya memasang sayap kepada anak-anak etnis minoritas dalam peta jalan mengusahakan huruf, Rumah asrama Teresa, sektor Kongregasi Maria Hoa Binh, di Kota Buon Ma Thuot, Provinsi Dak Lak...
(VOVWORLD) - Orang Etnis Dao di Provinsi Dien Bien jumlahnya lebih dari 6.000 jiwa, mayoritasnya hidup di Kabupaten Muong Nhe, Nam Po dan Tua Chua dengan cabang-cabang etnisnya seperti: Dao Merah, Dao Quan chet, Dao...
(VOVWORLD) - Di antara banyak adat-istiadat dan kebudayaan spiritualitas yang khas dari etnis minoritas Thai, adat-istiadat memasang atau mengikat “Ta dieu” (satu benda yang dianyam dengan tutus bambu untuk mengusir setan...
(VOVWORLD) - Setiap etnis mempunyai hati tabu dalam setahun. Begitu juga etnis minoritas Dao Merah seperti itu. Orang etnis minoritas Dao Merah mempunyai bermacam hari tabu berbeda-beda seperti misalnya hari-hati tabu setelah acara...
(VOVWORLD) - Setiap tahun, pada tanggal 14 bulan tujuh kalender Imlek, orang etnis minoritas Thai Putih mengadakan Hari Raya Xip Xi dengan cirinya sendiri. Hari Raya Xip Xi dianggap sebagai hari raya terbesar bagi orang etnis...
(VOVWORLD) - Sejak dahulu kala, orang etnis minoritas Lu di Provinsi Lai Chau (Viet Nam Utara) telah tahu menanam pohon kapas, memelihara ulat sutra, memintal benang dan menenun kain untuk kebutuhan berpakaian bagi masyarakatnya. Pakaian-pakaian dengan...
(VOVWORLD) - Wayang golek- satu ciri kesenian yang khas dalam kebudayaan etnis minoritas Tay yang senantiasa dipertunjukkan oleh warga etnis minoritas Tay pada awal tahun, pada Pesta turun ke sawah, menggubah kegembiraan dan...
(VOVWORLD) - Sejak dahulu kala, warga etnis minoritas Thai di daerah Tay Bac (daerah Barat Laut, Viet Nam Utara) sangat menghargai perhiasan dan benda-benda dari perak. Oleh karena itu, perak mereka gunakan...