(VOVworld) – Acara evaluasi terhadap 10 tahun penyelenggaraan kontes dan penyampaian penghargaan kontes nasional tentang memperbaiki penggunaan dan penjagaan sumber air kali ke-10 telah diadakan pada Minggu pagi (9 Juni) di kota Hanoi.
Acara tersebut
(Foto: vov.vn)
Selama 10 tahun diselenggarakan, karya-karya peserta kontes tersebut sangat beraneka-ragam, turut menyosialisasikan dan meningkatkan kesedaran komunitas dalam memanfaatkan secara rasionil dan menjaga sumber daya air. Kontes ini menyerap partisipasi dari kira-kira 300.000 pelajar dengan 12.000 proyek.
Kontes nasional ke-10 kali ini menyerap partispasi dari kira-kira 400 karya dari para pelajar Vietnam. Panitia penyelenggara telah memilih dan memberikan penghargaan kepada 11 karya yang paling baik./.