Prospek Perbaikan Hubungan Rusia-Barat

Prospek Perbaikan Hubungan Rusia-Barat

(VOVWORLD) - Selama ini, hubungan antara Rusia dan Barat mengalami banyak gejolak yang patut diperhatikan. Di antaranya, tren peningkatan ketegangan sedang meningkat sehingga mengancam prospek perbaikan hubungan antara dua pihak baik...
Menyusun Strategi Pendekatan Pasar Eropa yang Efektif

Menyusun Strategi Pendekatan Pasar Eropa yang Efektif

(VOVWORLD) - Eropa adalah salah satu pasar yang masih membuka luas ranah ekspor barang Vietnam. Namun ini juga merupakan pasar yang menuntut berbagai standar dan peraturan yang paling ketat di dunia. Oleh karenanya...
Menhan AS akan Hadiri Dialog Shangri-La 2021

Menhan AS akan Hadiri Dialog Shangri-La 2021

(VOVWORLD) - Menurut Institut Penelitian Strategi Internasional (IISS), Menteri Pertahanan Amerika Serikat (Menhan AS), Lloyd Austin, akan menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi Keamanan Asia yang juga disebut Dialog Shangri-La 2021 yang...
DK PBB Dukung Peranan ASEAN dalam Masalah Myanmar

DK PBB Dukung Peranan ASEAN dalam Masalah Myanmar

(VOVWORLD) - Selaku Ketua Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) untuk bulan Mei 2021, Zhang Jun, Kepala Perwakilan Tiongkok di PBB, memberitahukan bahwa DK PBB menyambut baik hasil positif Konferensi Para...
Ekonomi Eropa Terus Alami Resesi

Ekonomi Eropa Terus Alami Resesi

(VOVWORLD) - Menurut laman Euronews.com, perekonomian Eropa resmi memasuki resesi dalam 3 bulan awal 2021, ketika kawasan ini harus bergulat dengan meningkatnya jumlah kasus positif Covid-19 dan penggelaran vaksinasi...
Uni Eropa Perkuat Kehadirannya di Indo-Pasifik

Uni Eropa Perkuat Kehadirannya di Indo-Pasifik

(VOVWORLD) - Menteri Luar Negeri (Menlu) 27 negara anggota Uni Eropa pada akhir pekan lalu mengesahkan “Strategi Kerja Sama Uni Eropa di kawasan Indo-Pasifik”. Strategi yang baru ini dianggap akan turut...
Menlu G7 Lakukan Sidang Persiapan Bagi KTT

Menlu G7 Lakukan Sidang Persiapan Bagi KTT

(VOVWORLD) - Para Menteri Luar Negeri (Menlu) G7 pada 3 Mei memulai sidang langsung selama 3 hari di London, Ibukota Inggris untuk mempersiapkan agenda Konferensi Tingkat Tinggi G7 pada bulan Juni...
Hubungan Rusia dan Eropa Eskalasi Ketegangan

Hubungan Rusia dan Eropa Eskalasi Ketegangan

(VOVWORLD) - Ketegangan antara Rusia dan Eropa terus meningkat ketika Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) Rusia pada 30 April mengumumkan negara ini melarang 8 pejabat Eropa masuk negara ini untuk memberikan balasan...
Presiden Palestina Umumkan Penundaan Pemilihan

Presiden Palestina Umumkan Penundaan Pemilihan

(VOVWORLD) - Presiden Palestina, Madmoud Abbas pada 30 April mengumumkan akan menunda pemilihan sampai saat pemilihan di Yerusalem Timur terjamin akan berlangsung. Presiden Madmoud Abbas mengeluarkan pernyataan tersebut setelah sidang badan pimpinan Organisasi...
Hingga 2024 Vietnam Mulai Tidak Gunakan Zat Perusak Lapisan Ozon

Hingga 2024 Vietnam Mulai Tidak Gunakan Zat Perusak Lapisan Ozon

(VOVWORLD) - Hingga 2024 Vietnam tidak menggunakan Bahan Perusak Lapisan Ozon (HCFCs). Ini merupakan informasi yang dikeluarkan oleh Direktorat Perubahan Iklim di lokakarya online: Membahas pengalaman tentang pengelolaan siklus hidup berbagai zat perusak lapisan...
Rusia Mengusir 7 Diplomat Uni Eropa

Rusia Mengusir 7 Diplomat Uni Eropa

(VOVWORLD) - Kementerian Luar Negeri Rusia, pada 28 April telah mengumumkan bahwa negara ini telah mengusir 7 diplomat Estonia, Latvia, Lituania, dan Slovakia