Pesta-pesta budaya yang khas di provinsi Lai Chau

Pesta-pesta budaya yang khas di provinsi Lai Chau

(VOVWORLD) - Sebagai satu daerah tempat bermukimnya lebih dari 20 etnis, maka pesta-pesta budaya dari warga provinsi Lai Chau sangat kaya raya, variatif dan khas. Ketika datang ke provinsi Lai Chau, para...
Festival mahasiswa Vietnam 2017 dibuka di Italia

Festival mahasiswa Vietnam 2017 dibuka di Italia

(VOVWORLD) - Asosiasi Mahasiswa Vietnam di Italia, pada Sabtu (06 Mei), mengadakan “Festival mahasiswa dan Hari kebudayaan Vietnam tahun 2017 di Italia” di komplek Universitas Calabria di Italia Selatan
Daerah Tay Bac pada musim awan – surga di bumi

Daerah Tay Bac pada musim awan – surga di bumi

(VOVWORLD) - Kalau sudah sekali dengan mata kepala sendiri memandangi lautan awan di jalan-jalan di depan mata, Anda akan merasa seperti sedang tersesat masuk ke dalam surga. Kemegahan, keromantisan, suasana yang remang-remang di tengah-tengah pemandangan alam yang masih liar dan sunyi sepi telah menciptakan kekhususan dari daerah gunung-gemunung...
 Konferensi istimewa Menlu ASEAN-Amerika Serikat

Konferensi istimewa Menlu ASEAN-Amerika Serikat

(VOVWORLD) - Konferensi istimewa Menteri Luar Negeri (Menlu) ASEAN-Amerika Serikat (AS), berlangsung pada Kamis (04 Mei), di Washington DC, AS. Deputi Menlu, Kepala pejabat senior Viet Nam di ASEAN (SOM ASEAN)...
Memperkuat mekanisme kerjasama demi kemakmuran dan perkembangan

Memperkuat mekanisme kerjasama demi kemakmuran dan perkembangan

(VOVWORLD) - Selama 50 tahun ini, sejak Vietnam dan Kamboja resmi menggalang hubungan diplomatik, hubungan persahabatan, kerjasama dan saling membantu antara dua negara tidak henti-hentinya diperkokoh dan berkembang secara menyeluruh. Hubungan antara...
 Membina brand beras Ca Mau

Membina brand beras Ca Mau

(VOVWORLD) - Propinsi Ca Mau (Vietnam Selatan) sedang berfokus membina brand beras khas daerah. Bersamaan itu memperhatikan melakukan promosi dagang, sosialisasi, memperkenalkan secara luas produk-produk yang mempunyai brand beras Ca...