Pembukaan  Konferensi Menlu ASEAN ke-55

Pembukaan Konferensi Menlu ASEAN ke-55

(VOVWORLD) - Konferensi Menteri Luar Negeri (Menlu) ASEAN kali ke-55 (AMM-55) dibuka pada Rabu (03 Agustus) di Phnompenh, Ibukota Kamboja dengan dihadiri para Menlu negara-negara ASEAN dan Sekretaris Jenderal ...
Vietnam Bertekad Cegah Perdagangan Manusia

Vietnam Bertekad Cegah Perdagangan Manusia

(VOVWORLD) - Atas dasar menempatkan hak asasi manusia (HAM) sebagai pusat dari semua kebijakan, selama ini, Vietnam selalu berfokus pada peningkatan pencegahan dan pemberantasan perdagangan manusia. Seluruh sistem politik dari pusat hingga daerah menganggap ini sebagai tugas utama...
Upacara pembukaan Konferensi Menlu ASEAN ke-55

Upacara pembukaan Konferensi Menlu ASEAN ke-55

(VOVWORLD) - Pada tanggal 2 Agustus pagi, para Menteri Luar Negeri (Menlu) Assosiasi Negara-Negara Asia Tenggara (ASEAN) memulai kegiatan pertama dalam rangka Konferensi Menlu ASEAN ke-55 (AMM-55) dan konferensi-konferensi terkait...
Voso.vn – Platform E-Commerce “Make in Vietnam

Voso.vn – Platform E-Commerce “Make in Vietnam

(VOVWORLD) - Voso.vn merupakan produk teknologi : “Make in Vietnam” yang dikembangkan oleh Grup Industri-Telekomunikasi Tentara “Viettel”, memberikan pengalaman-pengalaman kepada para pelanggan untuk berbelanja online secara mudah, aman dan cepat melalui...
Pembukaan Konferensi SOM ASEAN

Pembukaan Konferensi SOM ASEAN

(VOVWORLD) - Upacara pembukaan Konferensi Pejabat Senior (SOM) ASEAN dilangsungkan pada Senin pagi (01 Agustus) di Phnompenh, Ibukota Kamboja untuk menyiapkan Konferensi Menteri Luar Negeri (Menlu) ASEAN (AMM) kali ke-55 dan semua konferensi yang...
Menlu Bui Thanh Son Terima Direktur UNDP Kawasan Asia

Menlu Bui Thanh Son Terima Direktur UNDP Kawasan Asia

(VOVWORLD) - Ketika menerima Kanni Wignaraja, Asisten Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (Sekjen PBB), Direktur Program Pembangunan PBB (UNDP) kawasan Asia yang sedang melakukan kunjungan kerja di Vietnam, pada Selasa (28 Juli) Menteri Luar Negeri ...