Mesir memutuskan membuka kembali koridor Rafah

Mesir memutuskan membuka kembali koridor Rafah

(VOVworld) – Pada Selasa (26 Mei), pejabat Mesir telah memutuskan membuka kembali koridor Rafah di perbatasan dengan Jalur gaza dalam waktu 2 hari, guna mengijinkan para warga Palestina yang terperangkap di...
Mengapa pasukan aliansi belum bisa membasmi IS

Mengapa pasukan aliansi belum bisa membasmi IS

(VOVworld) – Kota-kota penting dan strategis di Irak dan Suriah secara berturut-turut mengalami kegagalan dalam melawan organisasi yang menamakan diri “Negara Islam” (IS) pada hari-hari belakangan ini, tanpa memeprdulikan operasi...
Lokakarya ilmiah tentang Laut Timur di Amerika Serikat

Lokakarya ilmiah tentang Laut Timur di Amerika Serikat

(VOVworld) – Para sarjana Amerika Serikat sepakat bahwa semua aktivitas reklamasi yang dilakukan Tiongkok pada waktu lalu adalah sangat patut dicemaskan, mengancam hancurnya lingkungan alam dan lingkungan ekologi laut di Laut...
APEC mendorong perdagangan global

APEC mendorong perdagangan global

(VOVworld) – Para utusan berkomitmen akan mengesahkan peta jalan bagi perjanjian untuk menciptakan kemudahan bagi perdagangan pada akhir tahun ini, memberikan sumbangan kepada agenda untuk menyelesaikan putaran perundingan perdagangan Doha
Festival nasional ke-6 “Tukang muda yang hebat”

Festival nasional ke-6 “Tukang muda yang hebat”

(VOVworld) – Festival ini merupakan aktivitas menyambut peringatan ultah ke-125 Hari Lahirnya Presiden Ho Chi Minh, menyambut Bulan Buruh tahun 2015 dengan tujuan menyemangati, memuliakan dan memuji para tukang muda...
PM Vietnam Nguyen Tan Dung menerima Sekjen PBB

PM Vietnam Nguyen Tan Dung menerima Sekjen PBB

(VOVworld) – Pada Jumat (22 Mei), di Kantor Pemerintah, Perdana Menteri (PM) Vietnam, Nguyen Tan Dung telah menerima Sekretaris Jenderal (Sekjen) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Ban Ki-moon yang sedang melakukan...
Lokakarya tentang Laut Timur di Universitas Paris Diderot, Perancis

Lokakarya tentang Laut Timur di Universitas Paris Diderot, Perancis

(VOVworld) – Dalam rangka serentetan lokakarya dan simposium tentang Vietnam yang diadakan di Fakultas Vietnamologi di Univeritas Paris Diderot, pada Kamis sore (21 Mei), kelompok peneliti “Laut Timur di Perancis” mengadakan simposium dengan tema: “Sengketa-sengketa di Laut...
Iran dan kelompok P5+1 terus melakukan perundingan

Iran dan kelompok P5+1 terus melakukan perundingan

(VOVworld) – Kantor berita Iran, "Tasnim", pada Rabu (20 Mei), memberitakan bahwa di Wina, Austria, Iran dan kelompok P5+1 (yang terdiri dari 5 anggota tetap Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) yaitu Rusia, AS,...
Kanada menangkap 10 pemuda yang mau masuk IS

Kanada menangkap 10 pemuda yang mau masuk IS

(VOVworld) – Kepolisian Kerajaan Kanada (RCMP), pada Selasa (19 Mei) memberitahukan telah menangkap 10 pemuda negara ini di bandar udara internasional Trudeau di Kanada Selatan. Penangkapan ini berlangsung pada akhir pekan lalu setelah...