Vietnam Proaktif Berintegrasi Sesuai dengan Semangat FTA Baru

Vietnam Proaktif Berintegrasi Sesuai dengan Semangat FTA Baru

(VOVWORLD) - Setelah lebih dari dekade inovasi dan integrasi, Vietnam telah berhasil menandatangani 18 Perjanjian Perdagangan Bebas (FTA). Hanya untuk lima tahun terakhir saja, Vietnam telah merundingkan dan menandatangani banyak perjanjian perdagangan dengan para mitra besar, terutama FTA-FTA generasi baru dan standar tinggi, seperti Perjanjian Komprehensif dan...
Reformasi Prosedur Ekspor-Impor Perlu Diperkuat dan Dipercepat

Reformasi Prosedur Ekspor-Impor Perlu Diperkuat dan Dipercepat

(VOVWORLD) - Reformasi prosedur ekspor-impor perlu lebih diperkuat dan dipercepat. Demikian usulan komunitas badan usaha melalui laporan survei 2020 tentang Taraf kepuasan dalam melaksanakan prosedur administrasi ekspor-impor. Laporan tersebut diumumkan oleh...
Ketua MN Vuong Dinh Hue Terima Dubes Filipina

Ketua MN Vuong Dinh Hue Terima Dubes Filipina

(VOVWORLD) - Ketua Majelis Nasional (MN) Vietnam, Vuong Dinh Hue pada tanggal 14 Juli sore di kota Ha Noi menerima Dubes Filipina, Meynardo Los Banos Montealegre yang melakukan kunjungan kehormatan
Perkenalan Beberapa Lagu Komponis Tuong Van

Perkenalan Beberapa Lagu Komponis Tuong Van

(VOVWORLD) - Saudara pendengar! Tuong Van sebagai komponis dikenal dengan lagu-lagunya yang khas anak muda dan sukses dalam berbagai proyek musik prestisius. Komponis kelahiran 1979 yang bernama lengkap Bui Tuong Van ini lahir dari satu keluarga yang memiliki tradisi seni di Kota...
Penuhi Kebutuhan Pelanggan untuk Tumbuhkan E-Commerce

Penuhi Kebutuhan Pelanggan untuk Tumbuhkan E-Commerce

(VOVWORLD) - Perkembangan Covid-19 yang rumit telah mengubah kebiasaan konsumen ketika pembelanjaan langsung turun secara drastis dibandingkan dengan periode sebelum wabah. Banyak unit produksi dan bisnis juga telah menangkap tren ini...
Beberapa Lagu yang Bertema “Keluarga“

Beberapa Lagu yang Bertema “Keluarga“

(VOVWORLD) - Pendengar setia Musik Vietnam, keluarga merupakan sel masyarakat. Apabila keluarga rukun dan berbahagia, barulah masyarakat makmur dan berkembang baik secara berkelanjutan. Di Vietnam, setiap 28 Juni dirayakan sebagai Hari Keluarga Vietnam...