Turki bersedia memasok dokumen tentang Ulama Gulen kepada AS

Turki bersedia memasok dokumen tentang Ulama Gulen kepada AS

(VOVWORLD) - Ketika berbicara di depan kalangan pers, pada Sabtu (5/1), Menteri Hukum Turki, Abdulhamit Gul menegaskan bahwa Ankara bersedia memasok semua dokumen yang perlu tentang investigasi yang bersangkutan dengan aktivitas-aktivitas gerakan...
Turki dan Irak mendorong kerjasama anti-terorisme

Turki dan Irak mendorong kerjasama anti-terorisme

(VOVWORLD) - Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan, pada Kamis (3/1), telah memberitahukan bahwa Ankara dan Baghdad akan memperkuat kerjasama anti terorisme setelah ketegangan-ketegangan bilateral yang bersangkutan dengan aktivitas serangan udara yang dilakukan Turki terhadap kekuatan...
Viet Nam bertekad bersama dengan ASEAN merealisasikan Komunitas

Viet Nam bertekad bersama dengan ASEAN merealisasikan Komunitas

(VOVWORLD) - Komunitas negara-negara Asia Tenggara (ASEAN) sekarang ini telah menempuh waktu lebih dari separo abad terbentuk dan berkembangnya. Selama 50 tahun ini, ASEAN telah mencapai banyak prestasi, memberikan kepentingan-kepentingan besar kepada negara...
Menyampaikan suasana Tahun Baru 2019 di Vietnam

Menyampaikan suasana Tahun Baru 2019 di Vietnam

(VOVWORLD) -Para pendengar! Kami gembira bertemu kembali dengan para pendengar pada acara Kotak Surat Anda yang pertama dari tahun baru 2019. Sehubungan dengan ini, kami mengucapkan selamat Tahun Baru kepada para pendengar. Mengharapkan agar pada...
Rakyat Viet Nam menyambut tahun baru 2019

Rakyat Viet Nam menyambut tahun baru 2019

(VOVWORLD) - Warga Ibukota Ha Noi pada tanggal 31 Desember penuh dengan kegembiraan dalam jamuan musik dan cahaya di tempat-tempat pertunjukan kesenian yang khas untuk menyambut tahun baru 2019
Tahun Baru mengetuk pintu negara-negara di dunia

Tahun Baru mengetuk pintu negara-negara di dunia

(VOVWORLD) -Tanpa memperdulikan kecemasan-kecemasan tentang terorisme, wabah penyakit, rakyat di seluruh dunia telah secara bergilir menyongsong detik peralihan antara tahun 2018 dan tahun 2019 menurut jadwal waktu yang berbeda...
Jerman berseru supaya melakukan perombakan DK PBB

Jerman berseru supaya melakukan perombakan DK PBB

(VOVWORLD) - Menteri Luar Negeri (Menlu) Jerman, Heiko Maas, pada Kamis (27/12), telah mengatakan bahwa Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) perlu mempunyai lebih banyak negara anggota tetap untuk mencerminkan...
Kabupaten Moc Chau menjaga kerajinan menenun kain ikat

Kabupaten Moc Chau menjaga kerajinan menenun kain ikat

(VOVWORLD) -Kabupaten Mộc Châu, Provinsi Son La (Vietnam Utara) tidak hanya sangat atraktif karena pemandangan alam -nya yang indah saja, melainkan sangat mengesankan bagi para wisatawan, karena ciri-ciri khas dari warga etnis minoritas, di...