Acara pengumuman Buku Putih Pertahanan Vietnam tahun 2019

Acara pengumuman Buku Putih Pertahanan Vietnam tahun 2019

(VOVWORLD) - Kementerian Pertahanan (Kemhan) Vietnam, pada Senin sore (25 November), di Kota Hanoi, telah mengadakan acara pengumuman Buku Putih Pertahanan Vietnam tahun 2019. Letnan Jenderal Nguyen Chi Vinh, Deputi Menteri Pertahanan (Menhan) Vietnam,...
Vietnam aktif ikut mendorong perkembangan global

Vietnam aktif ikut mendorong perkembangan global

(VOVWORLD) - Dari tanggal 22 sampai 23 November ini, Deputi Harian Menteri Luar Negeri (Menlu) Vietnam, Bui Thanh Son mengepalai delegasi Vietnam menghadiri Konferensi Menlu Kelompok G20 yang diadakan di Kota Nagoya, Jepang...
Vietnam menghadiri  Konferensi Menlu G20 di Jepang

Vietnam menghadiri Konferensi Menlu G20 di Jepang

(VOVWORLD) - Konferensi Menteri Luar Negeri (Menlu) G20 serta 9 perekonomian undangan, di antaranya ada Vietnam telah diadakan pada Sabtu pagi (23 November), di Kota Nayoga, Provinsi Aichi, Jepang. Delegasi Vietnam yang dikepalai...
Venezuela mengusir atase militer Bolivia

Venezuela mengusir atase militer Bolivia

(VOVWORLD) - Kementerian Luar Negeri (Kemlu) Venezuela, pada Kamis (21/11), memberitahukan akan mencabut hak istimewa terhadap para personil Kantor Atase Militer di Kedutaan Besar (Kedubes) Bolivia di Kota Caracas, bersamaan...
Masalah Laut Timur di Konferensi Menhan ASEAN

Masalah Laut Timur di Konferensi Menhan ASEAN

(VOVWORLD) - Konferensi Menteri Pertahanan (Menhan) Negara-Negara ASEAN yang terbatas (ADMM terbatas) dan Konferensi Menhan Negara-Negara ASEAN yang diperluas (ADMM+) ke-6 diadakan di Bangkok, Ibukota Thailand dari 16-19/11....
Vietnam dalam Tahun Keketuaan ASEAN 2020

Vietnam dalam Tahun Keketuaan ASEAN 2020

(VOVWORLD) - Sejak bulan November ini, Vietnam akan menerima peranan sebagai Ketua ASEAN 2020 dari Thailand. Vietnam dengan memegang jabatan sebagai Ketua ASEAN 2020 mendapat penilaian dari banyak negara bahwa ini...
Iran menunjukkan jelas pendirian permufakatan nuklir

Iran menunjukkan jelas pendirian permufakatan nuklir

(VOVWORLD) - Deputi Menteri Luar Negeri (Menlu) Iran, Abbas Araqchi, pada Jumat (8 November), menyatakan kepentingan-kepentingan nasional lebih penting dari pada usaha mempertahankan permufakatan nuklir yang telah ditandatangani oleh Teheran dengan negara...