Pekan Brand Nasional Vietnam di Singapura Dibuka

Pekan Brand Nasional Vietnam di Singapura Dibuka

(VOVWORLD) - Kedutaan Besar Vietnam di Singapura dan Kementerian Industri dan Perdagangan Vietnam, pada 23 Agustus, membuka “Pekan Brand Nasional Vietnam 2021 – Pameran hybrid produk-produk makanan olahan dan Halal”
Luncurkan 3 Penghargaan Energi Pada Tahun 2021

Luncurkan 3 Penghargaan Energi Pada Tahun 2021

(VOVWORLD) - Pada tanggal 23 Agustus, di Hanoi, Kantor Komite Pengarah untuk Efisiensi Energi (Kementerian Perindustrian dan Perdagangan) bekerja sama dengan Asosiasi Sains dan Teknologi Vietnam untuk Penggunaan Energi yang Ekonomis dan Efisien (VECEA...
Komunitas Internasional Bahas Situasi Afghanistan

Komunitas Internasional Bahas Situasi Afghanistan

(VOVWORLD) - Perdana Menteri Inggris, Boris Johnson, pada 22 Agustus mengatakan bahwa akan mengadakan sidang dengan para pemimpin Kelompok G7 secara virtual pada 24 Agustus untuk membahas situasi Afghanistan
Satelit NanoDragon akan Mengorbit pada 1 Oktober Mendatang

Satelit NanoDragon akan Mengorbit pada 1 Oktober Mendatang

(VOVWORLD) - Pusat Angkasa Luar Vietnam (Akademi Sains Teknologi Vietnam) memberitahukan bahwa pada 20 Agustus Badan Penjelajahan Antariksa Jepang (JAXA) resmi mengumumkan jadwal peluncuran satelit NanoDragon Vietnam pada 1 Oktober mendatang
Malaysia Miliki PM baru

Malaysia Miliki PM baru

(VOVWORLD) - Kerajaan Malaysia, pada 20 Agustus mengumumkan menunjuk Ismail Sabri Yaakob, Wakil Ketua Organisasi Nasional Melayu Bersatu (UMNO), menjadi Perdana Menteri (PM) baru negara ini. Keputusan tersebut dikeluarkan setelah Raja Malaysia...
Malaysia ada PM Baru

Malaysia ada PM Baru

(VOVWORLD) - Kerajaan Malaysia pada tanggal 20 Agustus (WIB) mengumumkan mengangkat Ismail Sabri Yaakob, Wakil Ketua Partai Organisasi Nasional Malaysia yang bersatu (UMNO) menjadi Perdana Menteri (PM) baru negara ini
Taliban Imbau Pejabat Pemerintah agar Bekerja Kembali

Taliban Imbau Pejabat Pemerintah agar Bekerja Kembali

(VOVWORLD) - Setelah merebut hak kontrol terhadap Ibukota Kabul, pada 17 Agustus, pembangkang Taliban telah mengumumkan akan melakukan amnesti terhadap semua pejabat Pemerintah, bersamaan itu mengimbau mereka agar bekerja kembali