Najib Tun Razak dilantik menjadi PM Malaysia

Najib Tun Razak dilantik menjadi PM Malaysia

(VOVworld) – Pada Senin sore (6 Mei), di Kuala Lumpur (Ibukota Malaysia), Najib Tun Razak telah resmi melakukan angkat sumpah dilantik menjadi Perdana Menteri (PM) Malaysia di kesaksian dari yang dipertuan...
Serangan terhadap Suriah - Tindakan Israel yang berbahaya

Serangan terhadap Suriah - Tindakan Israel yang berbahaya

(VOVworld) - Hanya dari 3 sampai 5 Mei ini, Israel telah dua kali melakukan serangan udara terhadap wilayah Suriah. Tindakan serangan sefihak Israel ini telah membangkitkan kecemasan dalam komunitas internasional tentang pelanggaran terhadap...
Hasil pemilu Parlemen Malaysia

Hasil pemilu Parlemen Malaysia

(VOVworld) – Menurut hasil pemilu Parlemen Malaysia yang diumumkan pada Senin pagi (6 Mei), Koalisi Barisan Nasional (BN) yang berkuasa pimpinan Perdana Menteri (PM), Najib Razak telah merebut kemenangan dalam pemilu yang berlangsung pada Minggu (5 Mei) ini....
Menguak tabir  kompleks candi Prambanan-Indonesia

Menguak tabir kompleks candi Prambanan-Indonesia

(VOVworld) - Ibukota kuno Yogyakarta di Indonesia adalah kota pusat kesenian, kebudayaan dan kepercayaan di kawasan pulau Jawa dengan banyak situs peninggalan sejarah dan kebudayaan kuno. Salah satu diantara situs-situs peningggalan...
Nilai perangko-perangko yang mencitrakan Vietnam

Nilai perangko-perangko yang mencitrakan Vietnam

(VOVworld)- Seperti halnya dengan banyak negara lain di dunia, hobi filateli telah berkembang secara luas di Vietnam. Bbagi para kolektor perangko, mengoleksi perangko tidak hanya merupakan hobi untuk mengakumulasi pengetahuan tentang sejarah,...
Suriah menolak tuduhan penggunaan senjata kimia

Suriah menolak tuduhan penggunaan senjata kimia

(VOVworld) – Menteri Informasi Suriah, Omran al-Zohbi, pada Sabtu (27 April) memberitahukan bahwa Amerika Serikat (AS) dan Inggeris menuduh pemerintah Damakus yang mungkin telah menggunakan senjata kimia merupakan pernyataan-pernyataan...