Satelit NanoDragon Selesaikan Tes Akhir di Jepang

Satelit NanoDragon Selesaikan Tes Akhir di Jepang

(VOVWORLD) - Profesor Muda, Doktor Pham Anh Tuan, Direktur Jenderal Pusat Luar Angkasa Vietnam (Akademi Sains dan Teknologi Vietnam), mengatakan bahwa pada 17 Agustus, satelit NanoDragon secara resmi diserahkan kepada Badan Penjelajahan Antariksa Jepang (JAXA...
IAEA: Iran Terus Kayakan Uranium

IAEA: Iran Terus Kayakan Uranium

(VOVWORLD) - Dalam satu laporan kepada negara-negara anggota yang didekati pers pada 16 Agustus, Badan Energi Atom Internasional (IAEA) menganggap bahwa Iran telah mencapai kemajuan dalam mengayakan uranium, tanpa peduli...
Situasi Baru di Afghanistan

Situasi Baru di Afghanistan

(VOVWORLD) - Setelah serentetan perkembangan yang cepat, pada 15 Agustus, pasukan Taliban menyatakan mengakhiri perang dan merebut hak kontrol sepenuhnya bagi Afghanistan. Presiden Afghanistan, Ashraf Ghani mengakui kegagalan dan telah meninggalkan tanah air. Dengan demikian,...
Perlindungan Wagra Vietnam di Afghanistan

Perlindungan Wagra Vietnam di Afghanistan

(VOVWORLD) - Pada 15 Agustus, Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) Vietnam mengatakan bahwa pada latar belakang situasi Afghanistan kian berkembang kompleks, Kemenlu mengarahkan Kedutaan Besar Vietnam di Pakistan merangkap Afghanistan memantau situasi, dengan giat meninjau, menguasai...
Penerapan Teknologi Digital: Tren Perkembangan yang Niscaya

Penerapan Teknologi Digital: Tren Perkembangan yang Niscaya

(VOVWORLD) - Penerapan platform digital dinilai sebagai kecenderungan niscaya di tengah revolusi industri 4.0, karena ia menciptakan peluang bisnis baru, meningkatkan keunggulan kompetitif dan mengoptimalkan manajemen badan usaha. Latar belakang...